IMG_6528

Tentang Cellular World

Selamat datang di Cellular World, retailer Mobile Devices terbesar di Bali dan Kupang.

Sejak tahun 2007, Cellular World telah memiliki 14 outlet di Bali dan Kupang. Kami berkomitmen memberikan produk-produk berkualitas, bergaransi resmi dan 100% ORI serta layanan after-sales yang siap memberikan solusi untuk setiap pelanggan setia kami.

VISI

Menjadi retailer smartphone & gadget terkemuka di Indonesia

MISI

Menawarkan berbagai solusi untuk semua kebutuhan gawai dan gadget masyarakat, seperti menyediakan produk dengan kualitas terbaik dengan harga terbaik hingga layanan service center yang cepat, aman dan nyaman

Secara aktif menyelenggarakan program kolaborasi dengan mitra bisnis untuk meningkatkan pengunjung di dalam outlet dan penjualan

Lowongan yang tersedia

Anda ingin berkarir di Cellular World?

Jika Anda memenuhi kualifikasi dari lowongan diatas.  Segera kirimkan surat lamaran dan CV Anda ke email kami (career@cworld.id) dengan format judul email [WEB] – [POSISI YANG DIMINATI] – [NAMA]

contoh : WEB-SECURITY-ANTON