DENPASAR – Cellular World. Hi sobat CW, apakah kalian semua sudah pada dengar tentang keluncuran terbaru OPPO Pad Air? Nah, mari kita langsung saja intip fitur-fitur OPPO Pad Air!
Chief Marketing Officer OPPO Indonesia, Patrick Owen, mengatakan “OPPO Pad Air telah dikembangkan dengan sempurna dalam teknologi desain, konfigurasi performa, dan pengalaman interaksi sistem tablet. Perangkat ini memiliki bobot 440g dan tebal hanya 6,94mm dengan desain belakang yang mengadopsi teknologi finishing 3D dan desain metal splicing pertama di industri. Selain itu, OPPO Pad Air hadir dengan sistem ColorOS untuk tablet dengan teknologi koneksi cerdas yang lebih efisien dan lebih lancar, membawa pengalaman penggunaan tablet ke tingkat yang lebih tinggi.”
Tidak hanya itu, tetapi OPPO Pad Air juga memiliki 26,31cm (10,36″)⁶ Layar 2K Eye-Care untuk tampilan yang lebih luas dan menyenangkan, juga Dolby Atmos Symmetrical Quad-Speakers untuk suara yang jernih! Selain itu, ada fitur unik, yaitu multitasking cerdas (multi-screen connect), wajib dimiliki oleh kalian yang kreatif, pelajar, maupun untuk hiburan, seperti para gamers. OPPO Pad Air ini mempunyai kapasitas 4GB + 3GB extended RAM, processor Snapdragon 680 8-Core 6nm, 6.94mm ultra ramping dan body yang ringan, dan baterai besar 7100mAh dengan panggilan video hingga 15 jam.
Sekarang kalian sudah tau fitur-fitur OPPO Pad Air. Menarik bukan? OPPO Pad Air siap dibeli di Cellular World dengan harga 3.999.000! Semoga artikel ini bermanfaat yaa. Nantikan berita – berita informatif lainnya bersama Cellular world, kunjungi website kami www.cworld.id, atau melalui IG: instagram.com/cworld.id, www.tiktok.com/@cworld.id dan youtube kami Cworld. Inget yah, Meli HP jeg di CW gen, Coba dumun mare meli!